Sunday, August 5, 2018
Courtois Ultimatum Chelsea Untuk Segera Terima Tawaran Madrid
Bursa Transfer Pemain - Thibaut Courtois dikabarkan akan melakukan segala cara demi bisa hengkang ke Real Madrid. Penjaga gawang timnas Belgia ini santer dikabarkan akan menuju Real Madrid pada bursa transfer musim panas ini.
Peluang Thibaut Courtois meninggalkan Chelsea semakin terbuka lebar setelah kontraknya di Stamford Bridge hanya tersisa satu musim lagi. Penjaga gawang 26 tahun ini bahkan telah mengancam The Blues untuk tidak menghalanginya hengkang ke Santiago Bernabeu.
The Blues sendiri kini tengah mengincar Jack Butland dan Kasper Schimeichel sebagai suksesor dari Courtois. Chelsea sebenarnya sudah berusaha keras untuk mempertahankan penjaga gawang utamanya ini. Klub yang kini di asuh oleh Maurizio Sarri ini sebelumnya sudah berusaha untuk memperpanjang kontra Courtois. Namun sang penjaga gawang ragu untuk melanjutkan kariernya bersama klub asal London ini.
Kondisi ini membuat Chelsea berada dalam kondisi sulit, jika mereka tetap mempertahankan Courtois musim ini maka The Blues harus kehilangan sang penjaga gawang secara gratis musim depan. Maklum, kontrak pemain asal Belgia ini akan berakhir musim depan.
Keputusan yang paling tepat bagi Chelsea tentu adalah melepas sang penjaga gawang ke Real Madrid musim panas ini. Real Madrid dilaporkan tertarik untuk menandatangani mantan kiper Atletico Madrid dalam kesepakatan 31 juta pounds dalam bursa transfer musim panas ini. Courtois akan menjadi pengganti jangka panjang bagi Keylor Navas di bawah mistar gawang Los Blancos.
GudangGol
Official Taruhan Piala Dunia 2018 & Live Casino Terbaik
Bonus New Member Casino 10%, Max 200rb rupiah
Bonus Turnover Sportbook 1%
Bonus Rollingan Casino 1%
Min DP / WD 50rb
BBM : DDA3F381
LINE : GudangGol
WhatsApp : 0831 6169 3643
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment